TABLOIDBINTANG.COM - Di saat lagu anak-anak lesu, penyanyi cilik Aqeela Putri Alam atau biasa disapa Kila menelurkan single berjudul Burung Parkit. Lagu karya J Sarwono ini menceritkan tentang kegiatan anak yang menyukai binatang peliharaan burung parkit. Musisi senior J Sarwono sendiri merupakan kakek Kila.
Bernyanyi merupakan cita-cita kecil Kila. Hal tersebut terbukti dari beberapa ajang pencarian bakat yang telah ia ikuti sejak kecil.
Dengan adanya lagu Burung Parkit ini, Kila ingin membangkitkan lagu anak dan menghibur semua masyarakat.
Berikut video wawancara dengan Kila tentang proses pembuatan hingga harapan di single Burung Parkit. Berikut videonya.
https://ift.tt/2Z3WI2f
July 22, 2019 at 09:54AM from Berita Gosip Terbaru Hari ini, Kabar Artis Terkini - Tabloidbintang.com https://ift.tt/2Z3WI2f
via IFTTT
No comments:
Post a Comment